Pos

Penjual Oksigen Terdekat Bekasi Utara

Oksigen merupakan gas yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan manusia. Ya, salah satu kegunaannya adalah untuk menunjang kehidupan, yakni bernafas.

Dengan kondisi tubuh yang sehat dan semua organ bekerja dengan optimal, oksigen dapat didapatkan oleh tubuh dengan mudah. Hidung akan menghirup udara yang kemudian akan masuk ke dalam paru-paru.

Udara yang terhirup sebenarnya mengandung 80% nitrogen dan hanya 20% oksigen. Di dalam paru-paru inilah, udara akan disaring dan dipilih bagian oksigennya saja untuk kemudian disebarkan ke seluruh organ, pembuluh darah dan jaringan dalam tubuh.

Tanpa disadari, kegiatan sehari-hari pun sangat bergantung pada oksigen. Fungsi oksigen bagi kesehatan misalnya:

  • Otot membutuhkan oksigen ketika tubuh digunakan untuk berolahraga
  • Oksigen dibutuhkan oleh otak agar dapat lebih fokus dan berkonsentrasi
  • Oksigen dalam darah juga dapat membantu tubuh memiliki suhu yang tepat

Namun, tidak semua orang dapat memiliki tubuh yang sehat untuk memproses oksigen agar dapat menunjang seluruh aktivitas tubuh. Beberapa orang dengan kondisi di bawah ini memerlukan bantuan oksigen atau oksigen tambahan:

  • Mengalami kondisi gangguan pernafasan, seperti COPD atau penyakit paru obstruktif kronis, covid 19, empisema, gangguan pernafasan saat tidur, asma, bronkitis, cystic fibrosis, kanker paru, pneumonia, atau sakit paru berkepanjangan lainnya
  • Menderita penyakit jantung
  • Menderita penyakit kanker tertentu

Jika Anda mengalami salah satu dari beberapa penyakit di atas, sebaiknya Anda segera membekali diri Anda dengan oksigen tambahan. Anda tidak perlu ragu untuk membeli oksigen tambahan pada kami, PT Gas Depo Industri.

Tak seperti penjual kebanyakan, kami hadir untuk dapat lebih dekat dengan Anda. Soal harga, tak perlu risau.

Kami menjamin harga oksigen yang kami tawarkan merupakan harga yang terjangkau dengan kualitas yang pastinya lebih unggul. Anda dapat memesan oksigen pada kontak kami yang telah disediakan, atau bisa juga dengan mengunjungi about us pada navbar.

Ciri Kadar Oksigen

Kadar oksigen dalam tubuh yang sehat sebenarnya dapat dengan mudah diukur. Ciri kadar oksigen yang sehat, atau biasa disebut juga sebagai saturasi oksigen, yakni memiliki skor sekurang-kurangnya 95%.

Skor di bawah 95% menunjukkan bahwa kadar oksigen tidak sehat. Bahkan, skor kadar oksigen di bawah 88% harus mendapatkan terapi atau bantuan oksigen.

Cara mengukur kadar oksigen dalam tubuh pun sangat mudah, yaitu dapat menggunakan cara-cara seperti berikut:

  • Oximeter

Oximeter merupakan sebuah alat berukuran kecil yang digunakan untuk mengukur saturasi oksigen. Cara penggunaannya cukup mudah, yaitu hanya dengan dijepitkan saja pada salah satu jari tangan, kaki atau daun telinga.

  • Tes arteri

Dibutuhkan sampel darah untuk melakukan tes arteri ini. Kemudian, sampel darah tersebut akan diuji untuk mengetahui seberapa banyak kadar oksigen dan karbondioksida di dalamnya.

  • Tes paru

Tes paru dilakukan untuk mengetahui seberapa baik kinerja paru-paru. Tes ini cukup sederhana untuk dilakukan, yakni biasanya hanya dengan cara menarik dan membuang nafas.

Kadar oksigen yang sehat di dalam tubuh sangat amat perlu untuk dijaga. Apabila kekurangan oksigen, maka akan muncul berbagai ketidaknyamanan pada tubuh, seperti:

  • Nafas pendek
  • Memar pada kulit, bibir dan kuku
  • Tubuh lemas
  • Sakit kepala
  • Batuk parah
  • Denyut jantung cepat
  • Linglung

Terapi Oksigen

Terapi oksigen merupakan salah satu tindakan medis yang dibutuhkan oleh orang-orang yang mengalami gangguan kesehatan seperti yang telah disebutkan sebelumnya. Memang, terapi oksigen tidak bisa menyembuhkan penyakit yang diderita.

Namun, terapi ini akan membantu tubuh dalam memenuhi kebutuhan oksigen yang sangat dibutuhkannya. Tubuh juga akan terasa jauh lebih baik apabila kadar oksigen termasuk dalam kategori sehat.

Beberapa jenis oksigen yang dapat digunakan sebagai alat bantu terapi bagi yang membutuhkan, antara lain:

Penjual Oksigen Terdekat di Bekasi Jawa Barat

Oksigen (O2) merupakan gas yang dibutuhkan tubuh untuk berfungsi dengan benar. Normalnya, manusia mendapatkan oksigen (O2) dari udara yang mereka hirup, tetapi terdapat beberapa kondisi yang membuat tubuh tidak mendapatkan oksigen dengan cukup.

Umumnya manusia bernafas 12 hingga 24 kali dalam satu menit, dimana setiap tarikan nafasnya sekitar 3-4 liter udara masuk. Jika dikalkulasikan dalam satu tahun, udara yang dihirup berjumlah 9,5 ton dimana 23% dari total keseluruhannya adalah oksigen (O2).

Namun, itu hanya hitungan secara umum, pada dasarnya setiap manusia memiliki kebutuhan oksigennya tersendir disesuaikan dengan beberapa hal, seperti olahraga dan kegiatan fisik lainnya yang membuat ia menghirup lebih banyak oksigen (O2).

Untuk menggunakan oksigen (O2), kita dapat membeli atau menyewanya ke penyedia gas oksigen (O2) . Saat ini sudah banyak perusahaan perusahaan gas yang telah menyediakan gas oksigen (O2) untuk di perjual belikan atau di sewakan.

Satu diantaranya adalah PT Gas Depo Industry. Kami PT Gas Depo Industry telah berdiri cukup lama dalam hal penjualan oksigen dan penyewaan oksigen (O2), sehingga kami memiliki pengalaman yang cukup banyak untuk melayani berbagai macam kebutuhan gas oksigen (O2).

PT Gas Depo Industry terletak di Grand Residence Blok. B3 No. 87 Pedurenan Mustika Jaya – Bekasi Jawa Barat – Indonesia, bagi anda yang tinggal di daerah Jawa Barat Anda akan sangat diuntungkan bila membeli kepada kami. Karena dengan lokasi yang dekat, anda tidak perlu datang jauh jauh untuk memiliki tabung oksigen.

Selain itu, kami juga menjanjikan kualitas tabung oksigen terbaik agar terhindar dari masalah kebocoran tabung oksigen. Bagi Anda yang berminat dan sedang membutuhkan tabung oksigen, Anda dapat menghubungi kami melalui kontak yang telah kami sediakan dalam website kami. Untuk melihatnya Anda bisa mengklik pilihan about as di bagian navbar untuk informasi lebih lanjut.

Apa Perbedaan Oksigen dan Udara?

Terkadang kita ,menganggap bahwa oksigen adalah udara, nyatanya anggapan tersebut bukanlah anggapan yang tepat. Udara sediri merupakan kumpulan gas gas yang ada di atmosfer bumi, contohnya seperti Nitrogen, Oksigen, Karbon Dioksida, Argon dan lain sebagainya.

Sedangkan oksigen merupakan salah satu unsur kimia yang bernomor 8 berwujud gas dan merupakan salah satu komponen dari udara yang kita hirup.

Bagaimana Oksigen dijual

Sebelum dijual oksigen akan dimasukan kedalam sebuah tabung oksigen, dimana tabung ini umumnya terbuat dari alumunium atau bahan sejenis lainnya.

Proses pemasukan oksigen (O2) dilakukan dengan fasilitas pengisian yang telah tersedia di penyedia layanan contohnya PT Gas Depo Industry. Kami menjamin keamanan pengisian tabung oksigen, selain itu proses pengisian dilakukan oleh pekerja yang sudah berpengalaman di bidangnya.

PT Gas Depo Industry mempunyai banyak kelebihan dibandingkan penyedia gas oksigen (O2) lainya, dimana dalam tabung oksigen kami terdapat oksigen dengan jumlah 99,5 % (medical grade) yang sudah terjamin kualitasnya.

Disini pembeli akan menerima oksigen dalam bentuk tabung yang sudah siap digunakan, dan pekerja PT Gas Depo Industry akan memberikan arahan kepada pembeli untuk menggunakan tabung oksigen tersebut.

Kenapa Oksigen disebut O2?

O2 merupakan unsur dari oksigen, dituliskan O2 karena O2 memiliki arti bahwa unsur ini dibentuk dari 2 atom oksigen. Selain itu, hal ini terjadi juga karena partikel dalam gas oksigen merupakan molekul, dimana jika suatu unsur terdapat molekul, maka lambing yang digunakan akan menambahkan angka 2 sebagai cirinya.

Kita tidak dapat menuliskan lambangnya hanya dengan huruf O saja, hal ini karena oksigen bukanlah senyawa tetapi suatu unsur dengan partikel molekul, jadi kita tidak bisa menuliskannya hanya dengan O saja, namun harus ditambahkan 2 untuk menandakan bahwa oksigen mempunyai unsur molekul.

Oksigen pertama kali ditemukan oleh Carl Wilhelm Scheele di Uppsalla pada tahun 1773 serta Joseph Priestley di Withshhire pada tahun 1774  pada tahun Kata oksigen sendiri.

Pada mulanya prietsley tidak mengetahui bahwa oksigen merupakan salah satu unsur kimia, ia menyebut oksigen dengan sebutan dephlogisticated air.

Kata oksigen sendiri berasal dari kata yunani kuno yaitu ὀξύς (oxys) yang berarti asam atau tajam dan γενής (genes) yang berarti penghasil.

Bagaimana MemproduksiGas Oksigen?

Untuk memproduksi oksigen, bukanlah sesuatu hal yang mudah dilakukan. Salah satu proses yang cukup sulit ialah proses pemisahan, yang dimana di dalam udara terdapat campuran beberapa kandungan seperti 78% nitrogen, 21% oksigen, dan 1% argon.

Untuk memisahkan semua kandungan tersebut, pihak penyedia oksigen menggunakan cara distilasi kriogenik atau pressure swing adsorption (PSA).

Distilasi kriogenik sendiri merupakan proses menekan dan mendinginkan udara sehingga menjadi cair. Setelah proses tersebut, oksigen, nitrogen dan argonya dipisahkan dengan distilasi.

Hasil dari proses tersebut kemungkinan menghasilkan lebih dari 99% oksigen. Dalam proses pendinginan, umumya penyedia layanan akan menggunakan suhu hingga -200°C.

Dengan suhu dingin yang tinggi tersebut, udara akan lebih cepat mencair. Setelah udara mencair, langkah selanjutnya adalah memanaskan udara cair tersebut secara berangsur angsur hingga menjadi sebuah oksigen (O2).