Jual Las Argon Paling Lengkap
Bagi Anda yang memiliki usaha di industri pengelasan, tentunya sudah tidak asing lagi dengan gas argon. Argon merupakan jenis senyawa kimia yang memiliki penggunaan lebih banyak untuk proses pengelasan. Dalam tabel periodik, gas argon memiliki nomor atom 18 dan merupakan kelompok gas mulia. Kelompok tersebut merupakan kumpulan dari zat kimia yang memiliki sifat inert atau tidak mudah bereaksi dengan senyawa kimia lainnya. Perlu diketahui bahwa argon ini merupakan jenis gas yang melimpah di atmosfer bumi pada urutan ketiga. Sehingga para pemilik industri las akan mendapatkan gas argon dengan mudah secara alami maupun buatan. (Lihat juga: Jual Gas Argon Bandung )
Kami merupakan salah satu perusahaan yang menjual las argon yang dilengkapi dengan berbagai komponen lainnya. Jual las argon paling lengkap dengan kualitas dan mutu produk terbaik, serta aman untuk digunakan. Dalam proses pengelasan, gas argon dijadikan gas pelindung agar setiap material las tidak mengalami kerusakan dan mencegah terjadinya oksidasi. Masih banyak jenis senyawa kimia lainnya yang bisa dijadikan komponen untuk pengelasan. Tetapi banyak yang lebih memilih gas argon karena dinilai lebih aman dan memberikan hasil yang baik pada pengelasan. Ada beberapa komponen yang harus dipersiapkan untuk melakukan las argon, yaitu sebagai berikut. (Lihat juga: Jual Tabung Gas Argon Jakarta )
- Mesin AC/DC
Mesin ini merupakan komponen utama dalam setiap proses pengelasan. Fungsinya adalah sebagai komponen pembangkit untuk proses pengelasan pada gas tungsten. Jenis mesin yang digunakan, baik arus AC maupun DC disesuaikan dengan jenis material yang akan di las. Hal ini dikarenakan setiap bahan memiliki karakteristik yang berbeda. (Lihat juga: Distributor Gas Argon )
- Tabung Gas
Komponen lainnya yang tak kalah penting adalah tabung gas. Tabung ini digunakan sebagai media penyimpanan untuk jenis gas yang digunakan dalam pengelasan. Jenis gas yang banyak digunakan untuk industri las adalah gas argon. Ada pula yang menggunakan gas helium dan jenis gas lainnya sesuai dengan kebutuhan. (Lihat juga: Jual Argon UHP )
- Regulator dan Flowmeter
Komponen selanjutnya adalah regulator dan flowmeter. Regulator digunakan untuk menunjukkan besarnya tekanan gas yang digunakan pada tabung. Kemudian, flowmeter digunakan untuk menunjukkan banyaknya aliran gas yang digunakan. (Lihat juga: Jual Gas Argon di Tangerang )
- Selang Gas
Selang gas juga sangat penting digunakan dalam proses pengelasan. Karena komponen ini berfungsi untuk menghubungkan aliran gas yang ada di dalam tabung sampai ke komponen lainnya, seperti stang las. (Lihat juga: Jual Argon Gas )
- Kabel Las
Sebelum menuju stang gas, diperlukan suatu komponen yang disebut dengan kabel elektroda atau kabel las. Komponen ini digunakan untuk menghantarkan aliran listrik dari mesin sampai ke stang las. Untuk menempatkan kabel masa, baik itu kutub positif maupun negatif, disesuaikan dengan jenis material yang akan di las. (Lihat juga: Jual Tabung Argon )
- Kabel Adapter
Selain kabel las, ada pula kabel adapter atau disebut juga dengan connecting. Kabel ini biasanya dimanfaatkan untuk menggabungkan antara kabel las dengan selang gas sehingga arusnya mengalir pada stang las. (Lihat juga: Jual Tabung Gas Argon Kecil )
Jual las argon paling lengkap dan beberapa penjelasan mengenai komponennya. Jika Anda berminat untuk memesan dan membeli produk kami, silakan untuk menghubungi kontak yang tersedia di website ini. Semoga bermanfaat. (Lihat juga: Jual Gas Argon Bekasi )
Segera hubungi tim sales dan call center kami untuk mandapatkan pelayanan produk gas industri terbaik anda. dari PT. Gas Depo Industry.
CALL CENTER : 08179867722 : E-MAIL : sales@gasdepo.co.id